Pemberian Pakan Burung Berbasis Internet Of Things

Penulis

  • Danandjaya Saputra Sekolah Tinggi Teknologi Indonesia Tanjungpinang
  • Albert Aprilio Sekolah Tinggi Teknologi Indonesia Tanjungpinang

Kata Kunci:

IoT, Feeding, Bird

Abstrak

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini berkembang cukup pesat termasuk Internet of Things (IoT). Internet of Things (IoT) adalah salah satu tren baru dalam dunia teknologi yang kemungkinan besar akan menjadi salah satu hal yang besar dimasa depan. IoT merupakan sebuah konsep yang bertujuan untuk memperluas manfaat dari konektifitas internet yang tersambung secara terus-menerus. Hal ini membuat penulis ingin membangun sebuah IoT yang dapat membantu proses pemberian pakan burung secara IoT dan dapat dikontrol melalui aplikasi. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan teknik Wawancara, Observasi, dan Studi Literatur. Dan metodologi pengembangan perangkat lunak ini menggunakan model Waterfall (Class Life Cycle). Berdasarkan permasalahan yang timbul, maka penulis mengajukan sebuah prototype pemberian pakan burung berbasis IoT, sehingga aplikasi ini dapat membantu dalam proses pemberian pakan burung secara manual maupun otomatis

Referensi

Anonymous. 2013. “Master Mikro Arduino”. 2013. E-book dari situs http://inkubator-teknologi.com/avrsiap-guna/paket-lengkap belajararduino/

Android Developer;, "Android Studio," Android Developer, [Online]. http://developer.android.com/sdk/. [Accessed 01 04 2015].

Hendini, Ade. "PEMODELAN UML SISTEM INFORMASI MONITORING PENJUALAN DAN STOK." KHATULISTIWA INFORMATIKA IV, no. 2 (2016): 107-116.

Irsan, M. (2015). Rancang Bangun Aplikasi Mobile Notifikasi Berbasis Android untuk Mendukung Kinerja di Instansi Pemerintahan, 1(1). Retrieved from http://jurnal.untan.ac.id/index.php/justin/article/vi ew/9984/9752

Kurniawan. (2016). Purwarupa IoT (Internet Of Things) Kendali Lampu Gedung (Studi Kasus Pada Gedung Perpustakaan Universitas Lampung), 57

Rosa A.S. dan M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak, (Bandung: Informatika Bandung, 2019,), hal. 28 – hal. 29.

Sulaiman (2012:1), Arduino merupakan platform yang terdiri dari software dan hardware.

Safaat, Nazruddin. 2011. “Android, Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC Berbasis Android”. Penerbit INFORMATIKA: Bandung.

Teguh Arifianto, Android adalah perangkat yang bergerak pada sebuah Sistem Operasi untuk telepon seluler yang berbasis linux. (2011:1)

Wirani, Ade, dkk., Buku Panduan Kerja Praktek Dan Skripsi, Revisi I, 2020, Tanjungpinang

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-01-21

Cara Mengutip

Saputra, D. ., & Aprilio, A. . (2022). Pemberian Pakan Burung Berbasis Internet Of Things. Prosiding, 4, 198–203. Diambil dari https://forum.upbatam.ac.id/index.php/prosiding/article/view/5254

Terbitan

Bagian

Articles