THE CORRELATION BETWEEN VOCABULARY AND NARRATIVE WRITING OF TENTH GRADE STUDENT AT SMA NEGERI 5 BATAM IN ACADEMIC YEAR 2013/2014
THE CORRELATION BETWEEN VOCABULARY AND NARRATIVE WRITING
Kata Kunci:
Kata sifat, kata kerja , tesk narasi.Abstrak
Jurnal ini tentang korelasi antara kosakata dan menulis narasi di SMA Negeri 5. Subyek penelitian ini adalah siswa di SMA Negeri 5 Batam dari kelas sepuluh (X) pada tahun akademik 2013/2014.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada hubungan antara kosakata dan teks narasi dan penulis ingin mengetahui apakah kosa kata yang paling signifikan terhadap teks narasi di SMA 5 Batam. Metode penelitian ini adalah kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian penulis menyimpulkan empat hal. Pertama,adanya korelasi antara kosakata dan teks narasi dari kelas X di SMA Negeri 5 Batam dengan hasil yang cukup kualifikasi (0,424). Kedua ,adanya korelasi antara kata sifat dan teks narasi dari kelas X di SMA Negeri 5 Batam dengan hasil yang lebih dari T tabel (6,074). Ketiga,adanya korelasi antara kata kerja dan teks narasi kelas X di SMA Negeri 5 Batam dengan hasil yang lebih dari T tabel (5,468) dan terakhir korelasi yang paling signifikan adalah kata sifat dari kelas X di SMA Negeri 5 Batam . Karena uji T kata sifat (6,074) lebih besar dari uji T kata kerja (5,468). Jadi penulis menyimpulkan bahwa korelasi yang paling signifikan adalah kata sifat .
Referensi
Bal, Mieke. 1997. Second Edition. Narratology Introduction to the Theory of Narrative. University of Toronto Press.
Delahunty, Gerald P & Garvey, James J. 2010.The English Language from sound to sense. The WAC Clearinghouse, parlor press, fort Collins, Colorado
John Heilmann, Jon F. Miller, and Claudia Dunaway ,(2010). Properties of the narrative scoring scheme using narrative retells in young school-age children, American journal of speech-language pathology. 19(2):154-66.
Litosseliti, Lia. 2010. Research Methods in Linguistics. Continuum International
publishing group.
Olinghouse, Natalie G.;Wilson, and Joshua,(2013). The relationship between vocabulary and writing quality in three genres. Reading and writing: an interdisciplinary journal,V26 n1 P45-65 Jan 2013:21.
O’grady. William et al. 2001. Contemporary Linguistics an Introduction. Longman
Pardede, Hilman&Kisno. 2012. Introduction to Sociolinguistic. Halamanmoeka in
Collaboration with LLC Publishing.
Paola Uccelli&MarielaM.Paez (2007).Narrative and vocabulary development of bilingual children from kindergarten to first grade.Development changes associations among English and Spanish skill, July:38(3):225-236.
Sugiyono. 2009. Metodepenelitianbisnis. Alfabeta, Bandung.
Sekaran, Uma. 2006. Research Methods for Business: MetodologiPenelitianUntukBisnis.
SalembaEmpat Publishing.
28
Sarwono. Jonathan. 2006. MetodePenelitianKuantitatif&Kualitatif First Edition. GrahaIlmu Publishing.
Thornbury, Scott. 2002. How to Teach Vocabulary. Longman. Ur, Penny. 1991. A Course in Language Teaching: Practice and Theory.
http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/basis/article/view/507
http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/basis/article/view/295
http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/basis/article/view/422
http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/basis/article/view/310
http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/basis/article/view/313